Rabu, 13 November 2013

Model Sofware Process ( Rekayasa Perangkat Lunak )

Refleksi : Pembelajaran Model Software Process


Pada pembelajaran Software Process ini saya mengetahui ada lima buah model yang bisa digunakan yaitu Waterfall Model, Incremental Model, Prototyping Model, Rapid Application Development Model dan Spiral Model.
Dan dari kelima model tersebut hanya satu model yang saya mengerti yaitu Spiral Model karena saya dan kebetulan kelompok saya mengangkat atau membahas tentang Spiral model ini yang dimana pada Spiral model ini saya dapat mengetahui bahwa Spiral Model ini bisa digunakan dan mungkin sangat efektif untuk membuat suatu perangkat lunak yang akan digunakan dalam jangka panjang atau penggunaan seumur hidup dan pada Spiral Model ini kita dapat terus mengembangkan perangkat lunak yang kita gunakan tersebut agar bisa mengikuti perkembangan yang terjadi.

Saya masih kurang memahami model software process yang lain mungkin dikarenakan mungkin saya tidak terlalu fokus untuk membaca atau memperhatikan model yang lain yaitu Waterfall Model, Incremental Model, Prototyping Model, serta Rapid Application Development jadi saya kurang paham terhadap model - model tersebut.

Menurut saya pada proses pembelajaran Model Software Process ini saya bisa paham walaupun hanya satu model dan saya sudah bisa mengetahui fungsi - fungsi dari model tersebut dankegunaannya serta kelebihan dan kekurangannya, hal ini dikarenakan proses pembelajarannya cukup menarik dan sangat mudah dimengerti karena dosen atau pengajar mengkaji pembelajaran tentang Model Software Process dengan bahasa dan cara yang mudah dan bisa di pahami oleh saya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar